12/21/2020, 21:41 WIB
Penyanyi solo Korea Selatan, Chungha, dinyatakan sembuh dari infeksi Covid. Ia akhirnya bisa pulang dari menjalani karantina di tempat khusus.
12/07/2020, 18:35 WIB
Penyanyi Kim Chung Ha alias Chungha dilaporkan positif Covid-19. Senin pagi (7/12/20), SPOTV News melaporkan, idol 24 tahun itu disinyalir tertular COVID-19 setelah sempat berinteraksi dengan seorang pasien COVID-19.