07/29/2024, 23:00 WIB
Pada GIIAS 2024, Astra Financial sebagai platinum sponsor bersama sepuluh unit bisnisnya berhasil melampaui target dengan nilai transaksi yang dibukukan mencapai Rp2,53 triliun atau mengalami peningkatan sebesar 4,70% dibanding tahun sebelumnya.
07/22/2024, 13:53 WIB
Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi berharap penggunaan kendaraan listrik utamanya bagi angkutan umum di Indonesia dapat terus meningkat, guna menekan polusi udara.
07/18/2024, 14:37 WIB
Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin membuka acara Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) ke-31 Tahun 2024 yang berlangsung di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City Tangerang, Kamis (18/7/24).