01/04/2025, 11:04 WIB
AC Milan menundukkan Juventus 2-1 pada laga debut Sergio Conceicao sebagai pelatih Rossoneri, dalam pertandingan semifinal Piala Super Italia di Al-Awwal Park, Riyadh, Arab Saudi, Sabtu (4/1/25) dini hari WIB.
12/12/2024, 9:47 WIB
Manchester City masih gagal kembali ke jalur kemenangan pada kompetisi Liga Champions musim ini setelah takluk dari Juventus 0-2 di Stadion Allianz, Turin, Kamis (12/12/24) dini hari WIB.
12/06/2024, 11:08 WIB
Juara Liga Primer Inggris Manchester City berada satu grup bersama Juventus, Wydad AC, dan Al Ain di Grup G untuk Piala Dunia Antarklub FIFA tahun depan di Amerika Serikat berdasarkan undian yang digelar Kamis (5/12/24).
08/27/2024, 13:54 WIB
Juventus sukses meraih tiga poin setelah sikat Hellas Verona 3-0 dalam lanjutan pekan ke-2 Serie A Italia di Marcantonio Bentegodi pada Selasa (27/8/24) dini hari WIB.
08/20/2024, 10:28 WIB
Juventus mengawali Serie A musim ini dengan kemenangan meyakinkan 3-0 atas Como pada pertandingan yang berlangsung di Allianz Stadium, Selasa (20/8/24) dini hari WIB, yang sekaligus menandai debut sempurna Thiago Motta sebagai pelatih Juventus.
06/13/2024, 9:37 WIB
Raksasa Italia Juventus pada Rabu secara resmi mengumumkan Thiago Motta sebagai pelatih baru mereka, menggantikan Massimiliano Allegri yang dipecat pada bulan lalu.
05/18/2024, 8:26 WIB
Juventus telah resmi memecat pelatih Massimiliano Allegri hanya selang sehari setelah mereka menjadi juara Coppa Italia 2023/24.
05/16/2024, 12:48 WIB
Juventus resmi menjadi juara Coppa Italia musim 2023/2024. Dalam partai final yang dihelat di Olimpico, Juventus sukses mengalahkan Atalanta dengan skor 1-0, Kamis (16/5/24) dini hari WIB.
04/03/2024, 10:32 WIB
Juventus meraih kemenangan 2-0 atas Lazio dalam pertandingan leg pertama semifinal Coppa Italia di Allianz Stadium, Selasa waktu setempat atau Rabu (3/4/24) dini hari WIB.
01/22/2024, 11:41 WIB
Juventus sukses menggasak tuan rumah Lecce dengan skor 3-0 dalam laga Serie A giornata ke-21 di Via del Mare pada Senin (22/1/24) dini hari WIB.