04/29/2025, 12:08 WIB
Pemadaman listrik massal atau mati listrik total jarang terjadi di Eropa, apalagi Spanyol dan Portugal. Tetapi, Senin (28/4/25) kemarin Spanyol dan Portugal dilanda pemadaman listrik besar-besaran.
12/12/2024, 16:12 WIB
Penunjukan Maroko, Portugal, dan Spanyol sebagai tuan rumah Piala Dunia FIFA 2030 oleh Kongres FIFA resmi dilakukan dalam sebuah pertemuan virtual pada Rabu (11/12/24).
11/19/2024, 15:16 WIB
Portugal ditahan Kroasia 1-1 dalam matchday keenam Grup 1 UEFA Nations League di Stadion Poljud, Selasa (19/11/24) dini hari WIB. Bintang sekaligus kapten Portugal Cristiano Ronaldo absen dalam pertandingan ini. Selain Ronaldo, sejumlah nama besar juga t
11/16/2024, 11:53 WIB
Cristiano Ronaldo mencetak dua gol saat tim nasional (timnas) Portugal mencukur Polandia 5-1 dalam matchday ke-5 Liga A Grup 1 UEFA Nations League di Stadion do Dragao, Porto pada Sabtun(16/11/24) dini hari WIB.
10/14/2024, 10:43 WIB
Timnas Portugal sukses melanjutkan tren positif mereka di UEFA Nations League 2024 setelah menang 3-1 atas Polandia di Stadion Warsawa pada Minggu (13/10/24) dini hari WIB.
09/03/2024, 10:52 WIB
Cristiano Ronaldo membantah rumor yang menyebut dirinya akan pensiun dari Timnas Portugal. Dia juga menegaskan dirinya belum sama sekali berencana untuk pensiun dari timnas dalam waktu dekat.
07/06/2024, 10:49 WIB
Prancis menang adu penalti 5-3 atas Portugal pada pertandingan perempat final Piala Eropa 2024 di Stadion Volkspark, Hamburg, Jumat (5/7/24) setempat atau Sabtu (6/7/24) dini hari WIB.
07/05/2024, 11:13 WIB
Pelatih Timnas Portugal Roberto Martinez mengatakan timnya siap menghadapi Prancis pada babak perempat final Euro atau Piala Eropa 2024 Jerman di Volksparkstadion, Hamburg, pada Jumat (5/7/24) waktu setempat atau Sabtu (6/7/24) dini hari pukul 02.00 WIB.
07/02/2024, 17:09 WIB
Kapten Timnas Portugal Cristiano Ronaldo menegaskan bahwa Euro 2024 adalah Euro terakhir bagi dirinya sebelum memutuskan gantung sepatu.
07/02/2024, 7:49 WIB
Penjaga gawang Diogo Costa menjadi pahlawan Portugal yang mengantarkan Selecao ke perempat final Euro 2024 dengan menyingkirkan Slovenia dalam drama adu penalti setelah kedua tim imbang 0-0 selama 120 menit pada pertandingan 16 besar Euro 2024 di Stadion