02/22/2020, 16:21 WIB
Atlet nasional Jauhari Johan menjuarai ajang Palembang Triathlon 2020. Ia finis terdepan dalam kategori Elite Man dengan catatan waktu 2:05:00 detik di Kompleks Olahraga Jakabaring Sport City, Palembang, Sabtu (22/2).
02/22/2020, 13:50 WIB
Diikuti atlet dari berbagai negara, Indonesia Triathlon Series (ITS) 2020 dibuka dengan Palembang Triathlon di Palembang, Sumatera Selatan, Sabtu (22/2).
02/07/2020, 12:00 WIB
Indonesia akan menggelar Indonesia Triathlon Series (ITS) yang berlangsung pada 22-23 Februari di Palembang, Sumatera Selatan. Kegiatan ini ditargetkan dapat mendorong industri pariwisata olahraga di Tanah Air untuk ke depannya.
06/14/2019, 12:56 WIB
Sebanyak 16 negara berpartisipasi sebagai peserta Sungailiat Triathlon 2019, yang dilaksanakan pada 15 Juli 2019 di Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.