06/25/2020, 16:22 WIB
Menara Eiffel kembali dibuka bagi pengunjung setelah wabah virus korona memaksa ikon Paris tersebut ditutup dalam kurun waktu yang paling lama sejak Perang Dunia II pada Kamis (25/6).
06/18/2020, 13:40 WIB
Menara Eiffel di Paris bersiap menyambut kembali pengunjung setelah pembatasan wilayah akibat Covid-19.
06/10/2020, 13:51 WIB
Menara Eiffel di Paris, Prancis, akan kembali di buka pada 25 Juni setelah ditutup selama lebih dari tiga bulan akibat pandemi Covid-19.
03/15/2020, 13:29 WIB
Paris memutuskan untuk menutup sejumlah tempat wisata, termasuk Menara Eiffel, Museum Louvre, hingga Kabaret Moulin Rouge mulai Jumat (13/3) waktu setempat.
03/31/2019, 18:00 WIB
Lampu Menara Eiffel yang jadi ikon kota Paris, Prancis, gelap gulita, Sabtu (30/3) malam waktu setempat. Lampu menara Eiffel memang sengaja dimatikan untuk ikut serta dalam aksi melawan perubahan iklim Earth Hour 2019.