08/07/2024, 11:17 WIB
Sepekan setelah kematian Ismail Haniyeh, Hamas menunjuk Yahya Sinwar sebagai ketua biro politik yang baru. Dalam sebuah pernyataan pada Selasa (6/8/24), Hamas mengatakan bahwa keputusan itu diambil setelah melakukan konsultasi dan musyawarah mendalam den
08/01/2024, 21:57 WIB
Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 RI Jusuf Kalla bertolak ke Doha, Qatar, pada Kamis (1/8/24) untuk menghadiri prosesi pemakaman pemimpin kelompok pejuang Palestina, Hamas, Ismail Haniyeh.
08/01/2024, 11:23 WIB
Perdana Menteri (PM) Malaysia Anwar Ibrahim mengecam keras pembunuhan terhadap Kepala Biro Politik Gerakan Perlawanan Hamas, Ismail Haniyeh.
07/31/2024, 22:09 WIB
Indonesia mengecam keras pembunuhan terhadap Ismail Haniyeh, pemimpin biro politik organisasi perlawanan Palestina Hamas di Teheran, Iran, pada Rabu (31/7/24).
07/31/2024, 15:07 WIB
Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) menyampaikan belasungkawa atas terbunuhnya pemimpin Hamas Ismail Haniyeh di Teheran, Iran, Rabu (31/7/24). JK berharap cita-cita Haniyeh untuk mewujudkan perdamaian di Palestina bisa lanjutkan hingga tercapai.
07/31/2024, 14:36 WIB
Israel diduga kuat menjadi tersangka pembunuhan Pemimpin Biro Politik Hamas, Ismail Haniyeh di Iran.
07/31/2024, 12:31 WIB
Pemimpin Hamas Ismail Haniyeh tewas dalam sebuah serangan saat berada di wilayah Iran pada Rabu (31/7/24) waktu setempat. Kematian Haniyeh yang merupakan pemimpin biro politik Hamas ini dikonfirmasi oleh kelompok Hamas sendiri dan Garda Revolusi Iran.
05/21/2024, 11:14 WIB
Kepala jaksa penuntut Pengadilan Kriminal Internasional (ICC), Karim Khan meminta surat penangkapan bagi para pemimpin Israel dan Hamas yang diduga melakukan kejahatan perang di Jalur Gaza.