07/09/2024, 1:20 WIB
Pegi Setiawan bebas dari Rumah Tahanan Polda Jawa Barat usai gugatan praperadilan yang diajukan olehnya dikabulkan Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Bandung.
07/08/2024, 22:37 WIB
Tim Kuasa hukum Pegi Setiawan menuntut ganti rugi yang totalnya mencapai ratusan juta rupiah kepada Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat, usai gugatan praperadilan yang diajukan oleh kliennya dikabulkan oleh Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Bandung.
07/08/2024, 14:20 WIB
Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat menyatakan akan segera membebaskan Pegi Setiawan usai pihak kepolisian kalah dalam gugatan praperadilan yang diajukan oleh pemohon di Pengadilan Negeri (PN) Bandung.
07/08/2024, 13:20 WIB
Putusan Hakim Tunggal PN Bandung yang menggugurkan status tersangka Pegi Setiawan akan segera ditindaklanjuti Polda Jawa Barat.
06/26/2024, 20:09 WIB
Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat (Jabar) mengungkapkan alasan tidak menghadiri sidang perdana praperadilan tersangka utama kasus pembunuhan Vina dan Eky Cirebon pada Senin (24/6/24).
06/20/2024, 16:45 WIB
Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat (Jabar) menyatakan bahwa sidang praperadilan yang dilayangkan oleh Pegi Setiawan, tersangka utama kasus pembunuhan Vina Cirebon akan digelar di Pengadilan Negeri (PN) Bandung pada 24 Juni 2024.
05/27/2024, 14:51 WIB
Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat mengungkapkan tersangka Pegi Setiawan alias Perong merupakan otak dari kasus pembunuhan Vina dan Muhammad Rizky atau Eky di Cirebon.
02/18/2021, 11:15 WIB
Kapolda Jawa Barat Irjen Pol Ahmad Dofiri menyebut Kapolsek Astanaanyar Kompol YP yang diduga terlibat penyalahgunaan narkoba terancam dipidanakan dan dipecat dari Korps Bhayangkara itu.
12/17/2020, 23:02 WIB
Polda Jawa Barat menangkap seorang model sekaligus artis berinisial TA yang diduga terlibat kasus prostitusi
11/19/2020, 11:59 WIB
Kabidhumas Polda Jawa Barat Kombes Pol Erdi A Chaniago mengatakan agenda pemeriksaan Bupati Bogor Ade Yasin kemungkinan akan ditunda karena kepala daerah tersebut dinyatakan terkonfirmasi Covid-19.