07/07/2025, 12:52 WIB
Aktris Hollywood Dakota Johnson mengungkapkan rencana debutnya menyutradai sebuah film panjang. Menurut laporan Deadline pada Minggu (6/7/25), bintang film "Madame Web" itu mengatakan bahwa debutnya tersebut merupakan proyek yang 'sangat dekat di hatinya
06/24/2025, 10:16 WIB
Sutradara Danny Boyle mengungkapkan dalam film warabala horor terbarunya berjudul "28 Years Later" sebagian besar menggunakan kamera dari beberapa unit ponsel iPhone.
03/25/2025, 12:41 WIB
Hamdan Ballal, sutradara Palestina yang baru-baru ini meraih penghargaan Oscar untuk film "No Other Land", dilaporkan dipukuli oleh pemukim Israel di Tepi Barat yang diduduki, sebelum akhirnya dibawa oleh tentara Israel.
01/17/2025, 13:22 WIB
Sutradara kawakan David Lync meninggal dunia, Kamis (16/1/25), di usia ke-78 tahun. Lynch terkenal sebagai sutradara inovatif di balik film Mulholland Drive.
01/07/2025, 19:16 WIB
Bobby Sandy, sutradara senior yang telah menyutradarai puluhan film sejak tahun 1974, meninggal dunia hari ini, Selasa 7 Januari 2025. Kabar meninggalnya Bobby tersebar dari pesan pendek yang diterima para jurnalis.
10/30/2024, 15:14 WIB
Aktor Reza Rahadian memulai debutnya sebagai sutradara film cerita panjang dengan mengangkat kisah tentang perjuangan perempuan. “Ide film ini sebenarnya sudah mengendap sejak lama. Ketika akhirnya bertemu dengan orang-orang tepat dan berbakat untuk berk
10/21/2024, 9:21 WIB
Sutradara Harris Cinnamon, terkenal namanya lewat tayangan horor Gentayangan Uka-Uka di layar kaca dan film Uka-Uka, kini muncul dengan karya terbarunya film genre horor yang sangat menyeramkan berjudul Cristine (Tidak Seperti yang Kamu Lihat).
09/14/2024, 23:01 WIB
Aktor Derry Drajat bakal membuat film horor komedi berjudul 'Kita Butuh Bahagia Walau sesaat'. Inilah debut perdana Derry sebagai sutradara, setelah sekian lama malang melintang sebagai aktor di jagat sinema Indonesia.
08/08/2024, 13:16 WIB
Tiger Wong Entertainment dan Prime Eagle Studios merilis poster resmi dari film horor-thriller terbaru mereka bertajuk “Lembayung” yang disutradarai oleh Baim Wong.
08/06/2024, 11:11 WIB
Sutradara film "Pee Mak" asal Thailand, yakni Banjong Pisanthanakun memberi pujian untuk film adaptasi "Kang Mak From Pee Mak" setelah menonton secara langsung dalam acara penayangan perdananya di Jakarta Pusat beberapa waktu lalu.