10/25/2024, 7:47 WIB
Persib Bandung gagal meraih poin penuh usai ditahan imbang oleh tim tamu Lion City Sailors Singapura pada AFC Champions League (ACL) II di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis (24/10/24) malam.
09/24/2024, 12:26 WIB
Persib Bandung dengan tegas mengecam insiden penyerangan kepada puluhan petugas keamanan (steward) yang terjadi setelah laga kontra Persija Jakarta di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jawa Barat itu usai (23/9/24).
09/24/2024, 8:52 WIB
Tim tuan rumah Persib Bandung menundukkan Persija Jakarta dengan skor 2-0 pada laga klasik Liga 1 Indonesia 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Senin (23/9/24) sore.
07/26/2024, 8:11 WIB
Borneo FC menjuarai Grup A Piala Presiden 2024 setelah diimbangi 1-1 leh PSM Makassar di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis (25/7/24).
07/25/2024, 23:09 WIB
Persis Solo berhasil melaju ke semifinal turnamen pramusim Piala Presiden setelah menundukkan tim tuan rumah Persib Bandung dengan skor 1-0 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Kamis (25/7/24) malam.
07/20/2024, 8:47 WIB
Persib Bandung menaklukkan PSM Makassar pada laga pembuka Piala Presiden dengan dua gol tanpa balas di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jumat (19/7/24) sore.
07/12/2023, 14:16 WIB
Presiden Joko Widodo meninjau langsung Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Provinsi Jawa Barat, pada Rabu (12/7/23). Kepala Negara mengapresiasi proses renovasi yang telah selesai dilakukan sehingga siap melalui proses pengecekan kembali oleh FIF
02/23/2022, 8:43 WIB
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menunjukkan ketegasannya dalam menangani kasus penambangan pasir laut yang merusak di wilayah Pulau Rupat.
02/14/2022, 8:51 WIB
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terus mengambil langkah tegas terhadap praktik pengelolaan ruang laut yang dilakukan tidak sesuai ketentuan.
09/18/2021, 23:43 WIB
Bhayangkara FC berhasil mengalahkan Madura United pada pertandingan pekan ketiga Liga 1 2021/2022 yang berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Sabtu (18/9/21).