12/18/2020, 16:00 WIB
Ribuan massa Aksi 1812 masih bertahan di depan Gedung Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf), Jalan Medan Merdeka Selatan yang mengarah ke Kantor Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Jumat (18/12/20).
12/18/2020, 15:35 WIB
Polda Metro mengimbau kepada perwakilan massa 1812 untuk menyampaikan aspirasinya secara langsung kepada Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran tanpa menggelar aksi unjuk rasa.
12/18/2020, 13:43 WIB
Aparat Polresta Tangerang bersiaga 24 jam di kawasan perbatasan dengan Kabupaten Serang dan Tangerang Selatan, Banten, sebagai antisipasi aksi demo warga setempat yang hendak berangkat ke Jakarta.
12/18/2020, 13:04 WIB
Aksi unjuk rasa bertajuk 1812 bakal digelar disekitar Istana Negara hari ini, Jumat (18/12/20) di Jakarta Pusat.