03/30/2025, 21:33 WIB
BPOM menegaskan komitmennya dalam melaksanakan pengawasan ketat terhadap seluruh produk kosmetik yang beredar di masyarakat.
03/25/2025, 21:51 WIB
BPOM membantah informasi tidak akurat di medsos pabrik skincare milik PT. Ratansha Purnama Abadi ditutup dan telah diajukan ke pengadilan.
01/20/2025, 9:14 WIB
Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM RI) melakukan dialog interaktif dengan content creator dan influencer terkait kosmetik aman dan berdaya saing, pada hari Jumat, 17 Januari 2025. Di sela-sela diskusi publik itu, tampak dr. Reza Gladys, Dipl. AAAM dan
09/12/2024, 15:18 WIB
Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI dr. Mohammad Syahril mengatakan penggunaan vaksin Mpox di Indonesia telah mendapat persetujuan dari WHO dan BPOM, dan bukan vaksin eksperimental, sehingga dapat diberikan dalam situasi darurat kesehatan.
07/24/2024, 10:46 WIB
Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) memerintahkan penarikan produk roti bermerek Okko dari pasaran usai temuan unsur natrium dehidroasetat sebagai bahan tambahan pangan pada produk tersebut.
05/06/2024, 14:54 WIB
Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI menyatakan, vaksin Covid-19 AstraZeneca sudah tidak digunakan lagi dalam program vaksinasi/imunisasi. Berdasarkan penelusuran BPOM, saat ini vaksin COVID-19 AstraZeneca sudah tidak beredar di Indonesia.
06/08/2023, 11:44 WIB
Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar dan Kepala Badan Hubungan Penegakan Hukum, Pertahanan dan Keamanan KADIN Indonesia Bambang Soesatyo mengapresiasi kinerja Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Penny Lukito yang senantiasa mend
10/27/2022, 13:01 WIB
Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat (FDA) mengumumkan Unilever Amerika Serikat (AS) melakukan penarikan pada beberapa produknya beberapa waktu lalu.
07/18/2022, 15:37 WIB
Badan Pengawas Obat dan Makanan atau BPOM RI, secara resmi menerbitkan izin penggunaan darurat (EUA) untuk Paxlovid sebagai obat Covid-19 baru.
12/31/2021, 12:37 WIB
Badan Pengawasan Obat dan Makanan atau BPOM pada 7 Oktober 2021 kembali mengeluarkan izin penggunaan darurat atau emergency use authorization (EUA) vaksin Covid-19 di Indonesia.