05/14/2025, 10:07 WIB
Kisah kehidupan seorang ikon musik Madonna akan digarap menjadi serial terbatas yang tayang di Netflix. Bintang pop itu bekerja sama dengan Netflix dan sutradara Shawn Levy untuk mengembangkan serial terbatas tentang kehidupan dan musiknya yang dikabarka
02/21/2022, 11:22 WIB
Gaun satin merah muda bergaya Marilyn Monroe beserta aksesoris yang dikenakan oleh bintang pop Madonna dalam video musik "Material Girl" (1984) akan dilelang dengan perkiraan harga 100.000 dolar AS (Rp1,4 miliar) hingga 200.000 dolar AS (Rp2,8 miliar).
09/17/2020, 15:37 WIB
Kabar gembira bagi penggemar si ratu pop, Madonna. Baru-baru ini diberitakan film yang menceritakan sejarah hidup Madonna bakal segera diangkat.
07/30/2020, 13:52 WIB
Wabah corona membuat unggahan Madonna dihapus di jaringan sosial medianya. Hal ini terjadi segtelah Madonna membagikan video viral tentang virus corona dari sekelompok orang yang menamakan diri mereka sebagai "America's Frontline Doctors".
06/08/2020, 16:07 WIB
Pada 6 Juni 2020 ribuan oarang berkumpul di pusat kota London, Inggris menuntut keadilan bagi George Floyd, seorang warga kulit hitam yang tewas akibat kebrutalan polisi.
01/23/2020, 17:12 WIB
Bintang pop legendaris Madonna meminta maaf kepada penggemarnya karena terpaksa membatalkan konser di kota Lisbon, Portugal. Konser ini sendiri sejatinya menjadi tur konser Madonna sekaligus mempromosikan album terbarunya, Madame X.
11/11/2019, 16:01 WIB
Salah satu penggemar Madonna, seorang pria asal Florida yang bernama Nate Hollander menuntut sang bintang pop karena konser yang mulai digelar pada jam 10.30 malam itu kelewat terlambat dari jadwal "early bird", Page Six, Minggu (10/11).
06/07/2019, 11:21 WIB
Madonna tak terima hasil artikel dengan salah satu majalah yang telah meliput dan menulis artikel tentang dirinya. Mengutip cnnindonesia.com, Jumat (7/6), Madonna mengatakan dirinya seolah "diperkosa" oleh satu artikel profil mendalam yang dirilis The N
05/16/2019, 11:00 WIB
Madonna untuk kedua kalinya mengenakan karya desainer Tanah Air, Rinaldy Yunardi. Madonna mengenakan tiara dan aksesori lengan untuk mempromosikan album terbarunya MadameX.