04/16/2025, 14:57 WIB
Pengacara kenamaan Hotma Sitompul dikabarkan meninggal dunia di Rumah Sakit (RS) Cipto Mangunkusumo Kencana, Jakarta Pusat, Rabu (16/4/25) pagi. Informasi ini disampaikan advokat Nazarudin Lubis melalui layanan pesan WhatsApp, beberapa saat lalu.
11/18/2024, 14:13 WIB
Tim advokasi yang terdiri dari berbagai organisasi advokasi/bantuan hukum, kantor hukum, dan individu advokat mengecam keras upaya kriminalisasi terhadap Said Didu.
06/03/2024, 10:47 WIB
Jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil advokat Febri Diansyah sebagai saksi dalam sidang Menteri Pertanian periode 2019-2023 Syahrul Yasin Limpo (SYL) yang berlangsung di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta pada Pengadilan Neger
12/10/2023, 8:47 WIB
Komunitas Advokat Lingkar Nusantara (Lisan) Lampung secara resmi melaporkan komika Aulia Rakhman ke Polda Lampung, Sabtu (9/12/23).
07/27/2023, 12:41 WIB
Berpindah dari dunia hiburan ke bidang hukum bukanlah pilihan yang mudah bagi penyanyi Beby Sexyola. Namun, dengan tekad dan dedikasi yang kuat, ia akhirnya berhasil meraih gelar advokat setelah menjalani acara penyumpahan.
05/26/2023, 20:26 WIB
Penyanyi Pincess Baby Sexyola dilantik sebagai advokat baru, Jum'at (26/5/23) di The Tribrata, Jakarta. Ia salah satu dari 63 advokat baru, yang masuk dalam agenda pengangkatan advokat oleh DPP Kongres Advokat Indonesia .
02/20/2023, 12:26 WIB
Ini berarti sejak saat itu suku Batak telah mengenal dan memberikan ruang luas untuk para pembela terlibat dalam proses musyawarah atau peradilan.Dengan demikian bagi suku Batak profesi advokat sudah menjadi profesi alamiah.
02/19/2023, 11:57 WIB
Dalam penelusuran antropologis, pada kebudayaan suku Batak hampir tidak ada satu aspek kehidupan pun yang diputuskan tanpa proses musyawarah. Kepiawaian bernegosiasi inilah yang kemudian juga terbawa dalam kehidupan sehari-hari suku Batak.
02/18/2023, 13:53 WIB
Dosen dan advokat Luhut Pangaribuan, juga meragukan suku Batak merupakan pemegang jumlah tertinggi yang berprofesi advokat dibanding suku lain. Selain tidak memiliki data, Luhut Pangaribuan juga melihat tidak ada faktor pendukungnya.
09/05/2022, 22:02 WIB
Mantan pengacara Bharada E, Deolipa Yumara mendatangi Polres Metro Jakarta Selatan. Ia tiba di Polres Metro Jaksel sekitar pukul 13.16 WIB, Senin (5/9/22).