02/20/2025, 13:11 WIB
Sebanyak delapan tim telah memastikan tiket ke babak 16 besar usai melewati dua leg fase play-off 16 besar Liga Champions. PSV Eindhoven menjadi tim terakhir yang memastikan lolos lewat jalur play-off 16 besar usai menang atas Juventus lewat babak perpan
02/20/2025, 12:01 WIB
Kylian Mbappe mencetak seluruh gol Real Madrid ketika mereka menggulung Manchester City 3-1 pada leg kedua playoff 16 besar Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Kamis (20/2/25) dini hari WIB.
02/13/2025, 10:32 WIB
AC Milan kalah dari tuan rumah Feyenoord dalam laga leg pertama playoff menuju 16 besar Liga Champions, Kamis (13/2/25) dini hari WIB. Sedangkan Bayern Munchen berhasil menaklukkan Celtic.
01/23/2025, 6:20 WIB
Manchester City terancam gagal lolos ke playoff Liga Champions setelah dikalahkan 2-4 oleh Paris Saint-Germain dalam pertandingan fase liga di Parc des Princ, Paris pada Kamis (23/1/25) dini hari WIB.
05/10/2024, 6:24 WIB
Timnas sepak bola Indonesia U-23 gagal mengamankan tiket menuju Olimpiade Paris 2024, setelah kalah 0-1 dari Guinea pada pertandingan playoff antar-konfederasi di Stade Pierre Pibarot, Clairefontaine-en-Yvelines, Prancis, Kamis (9/5/24).
02/17/2023, 11:18 WIB
Pertandingan sengit tersaji saat Barcelona bermain imbang 2-2 lawan Manchester United dalam laga leg pertama playoff Liga Europa di Spotify Camp Nou pada Jumat (17/2/23) dini hari WIB.
02/25/2022, 15:53 WIB
Konflik antara Rusia dan Ukraina turut jadi perhatian Polandia, Swedia, dan Republik Ceko. Ketiga negara kompak menolak memainkan laga playoff Piala Dunia 2022 di Moscow.
09/16/2020, 15:08 WIB
Denver Nuggets lolos ke final Wilayah Barat playoff NBA 2020/2021 setelah mengalahkan Los Angeles Clippers pada game ketujuh dengan 104-89, Rabu (16/9/20) siang WIB.
08/29/2019, 10:58 WIB
Ajax meloloskan diri ke fase grup Liga Champions 2019-2020 berkat kemenangan 2-0 atas APOEL FC dalam babak kedua playoff di Stadion Johan Cruijff Arena, Amsterdam, Belanda, Kamis (29/8) dini hari.
05/16/2019, 15:03 WIB
Derby County melaju ke final playoff divisi Championship setelah pada leg kedua mampu mengalahkan Leeds United dengan skor 4-2. Pertandingan digelar di markas Leeds United, Stadion Elland Road, Inggris, Kamis (16/5) dini hari waktu Indonesia.