12/14/2024, 7:22 WIB
Indonesia memastikan dua tempat di semifinal BWF World Tour Finals 2024 untuk nomor ganda putra. Dua tempat itu diisi Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.
01/16/2023, 12:29 WIB
Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto membukukan rekor baru dengan menjuarai turnamen berkategori BWF Super 1000 untuk pertama kalinya lewat ajang Malaysia Open 2023 di Kuala Lumpur, Minggu (15/1/23).
06/18/2022, 13:59 WIB
Legenda pebulu tangkis Indonesia, Liliyana Natsir menerima penghargaan Hall of Fame dari Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (18/6/22).
03/18/2021, 14:47 WIB
Federasi bulu tangkis dunia (BWF) menjelaskan mundurnya tim Indonesia dari turnamen Yonex All England 2021 berkaitan dengan protokol kesehatan Covid-19 yang diterapkan oleh Pemerintah Inggris.
02/09/2020, 14:15 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra asal Jepang, Kento Momota terpaksa absen dalam turnamen bulu tangkis tertua di dunia, All England yang akan berlangsung di Birmingham, Inggris 11-15 Maret mendatang.
02/03/2020, 18:00 WIB
Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) bersama Asosiasi Bulu Tangkis China (CBA) memutuskan untuk menunda turnamen Lingshui China Masters 2020 terkait merebaknya wabah virus korona di China dan sekitarnya.
01/30/2020, 14:00 WIB
Wabah virus korona yang menyebar hampir ke seluruh penjuru daerah di China memaksa berbagai kejuaraan olahraga terancam batal digelar di negara tirai bambu itu.
01/20/2020, 16:01 WIB
Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) telah menyetujui shuttlecock (kok) bulu sintetis untuk digunakan dalam turnamen internasional mulai tahun depan. Hal ini sebagai upaya BWF untuk mengurangi sampah kok bekas.
12/16/2019, 15:21 WIB
Indonesia harus puas hanya meraih satu gelar dari ajang BWF World Tour Finals yang digelar di Guangzhou, China, 11-15 Desember.
12/16/2019, 14:14 WIB
Indonesia sukses membawa pulang gelar juara dari BWF World Tour Finals yang digelar di Guangzhou, China, 11-15 Desember.