06/16/2022, 13:07 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI, Sandiaga Uno mendukung aspirasi untuk menjadikan objek wisata Batu Angus Ternate, Maluku Utara (Malut) sebagai geopark destinasi nasional.
06/07/2022, 11:37 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mendukung Geopark Ijen bisa masuk UNESCO Global Geopark agar bisa berdampak besar terhadap keberlanjutan pelestarian potensi yang ada di kawasan Geopark Ijen itu.
09/21/2021, 17:12 WIB
Gubernur Kepri, H. Ansar Ahmad menawarkan potensi wisata Alif Stone Geopark Natuna saat menjadi keynote speaker pada kegiatan 'In House Training Jurnalistik Maritim Berwawasan Kebangsaan' yang digelar secara zoom, Senin (20/9/21)
04/19/2021, 15:13 WIB
Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa atau United Nations Educational, Scientific, and Cultural Organization (UNESCO) resmi menetapkan Pulau Belitong di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) sebagai Global Geopark
07/08/2020, 11:26 WIB
Kaldera Toba berhasil ditetapkan sebagai UNESCO Global Geopark pada Sidang ke-209 Dewan Eksekutif UNESCO di Paris, Prancis, Selasa (2/7).
02/17/2020, 11:57 WIB
Anda yang berniat mengunjungi objek Geopark Ciletuh Palabuhan Ratu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, sebaiknya menunda perjalanan.
11/17/2019, 17:09 WIB
Jika Anda seorang penggemar wisata alam, apalagi penggila olahraga arung jeram, destinasi yang satu ini wajib masuk dalam agenda. Datanglah ke kawasan Geopark Nagari Silokek, di Sijunjung, Sumatera Barat.
06/25/2019, 11:47 WIB
Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan segera mendaftarkan Geopark Pegunungan Meratus ke United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization (UNESCO). Upaya tersebut dilakukan untuk melindungi Pegunungan Meratus dari perusakan sumber daya ala
06/13/2019, 10:57 WIB
Kementerian Pariwisata (Kemenpar) akan menggelar Rally layar internasional Sail to Natuna pada 10-15 Juni 2019. Ini sekaligus menjadi ajang untuk mempromosikan Natuna dan sekitarnya sebagai kawasan wisata geopark nasional. Asisten Deputi Bidang Pengemban
04/10/2019, 17:09 WIB
Gubernur NTB Dr. H. Zulkieflimansyah resmi membuka Festival Geopark Tambora di Museum Asi Mbojo Kota Bima, Selasa (9/4).