11/24/2021, 12:42 WIB
Animator legendaris dari Jepang sekaligus pendiri Studio Ghibli, Hayao Miyazaki, akan keluar dari masa pensiunnya untuk membuat satu film lagi.
06/06/2021, 11:49 WIB
Penggemar film-film animasi (anime) Ghibli akan segera bisa mengunjungi dunia dari film anime legendaris "My Neighbor Totoro" (1988) di Studio Ghibli Theme Park, yang terletak di Prefektur Aichi, Jepang, saat dibuka pada musim gugur 2022.
03/09/2021, 11:08 WIB
Produser Studio Ghibli Toshio Suzuki mengonfirmasi bahwa animasi untuk film fitur buatan Hayao Miyazaki berikutnya, "Kimi-tachi wa Dō Ikiru ka (How Do You Live?)", sedang disiapkan dan sudah setengah jadi.
06/19/2020, 11:43 WIB
Jaringan bioskop Jepang, Toho Cinemas, akan membuka bioskop dengan menayangkan film-film buatan studio animasi Ghibli seiring negara teresebut melonggarkan lockdown.
05/13/2020, 12:08 WIB
Produser dari Studio Ghibli Jepang, Toshio Suzuki menawarkan tutoria saealam di rumah saja akibat pendemi virus korona atau Covid-19 dengan menggambar salah satu karakter animasi populer mereka,Totoro, Rabu, (13/5).
04/25/2020, 11:33 WIB
Studio film animasi Ghibli merilis gambar latar belakang atau background virtual dari film-film animasi mereka untuk Zoom dan platform panggilan video lainnya, Sabtu, (26/4).
02/28/2020, 13:19 WIB
Taman bermain Disneyland dan Museum Ghibli di Tokyo, Jepang ditutup sementara waktu akibat meningkatnya virus korona atau Covid-19 di Jepang kata pengelola wisata, Oriental Land Co Ltd, Jumat, (28/2).
01/21/2020, 14:07 WIB
Film animasi karya produksi studio film animasi Jepang, Studio Ghibli, akan tersedia di layanan Netflix di seluruh dunia (tidak termasuk Amerika Serikat, Kanada, Jepang) mulai 1 Februari 2020.
04/06/2019, 12:03 WIB
Ada kabar gembira bagi Anda para pecinta animasi dari Studio Ghibli. Pemerintah Jepang berencana membuka taman hiburan bertema kartun dari studio tersebut.