08/06/2024, 13:04 WIB
Rais Syuriah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) sekaligus Anggota Tim Panel Panitia Khusus PBNU, Cholil Nafis, mengatakan pihaknya akan menemui Wakil Presiden Ma’ruf Amin untuk membahas hubungan organisasi tersebut dengan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB
07/29/2024, 16:12 WIB
Wakil Ketua DPR RI bidang Korkesra, Abdul Muhaimin Iskandar alias Cak Imin, menegaskan bahwa Panitia Khusus (Pansus) Angket Haji dibentuk atas inisiatif Komisi VIII DPR RI.
07/26/2024, 16:10 WIB
Sekretaris Jenderal Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Gus Saifullah Yusuf alias Gus Ipul mengatakan saat ini pihaknya sedang mendiskusikan untuk membentuk semacam panitia khusus (pansus) untuk mengembalikan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) ke NU.
01/13/2020, 15:48 WIB
Fraksi PKS DPR RI secara resmi mengusulkan pembentukan Panitia Khusus (Pansus) PT. Asuransi Jiwasraya, untuk mengungkap secara tuntas persoalan yang ada di perusahaan BUMN pelat merah tersebut.
12/30/2019, 12:51 WIB
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mewacanakan membentuk Panitia Khusus (Pansus) PT Asuransi Jiwasraya (Persero) pada awal Januari 2020. Langkah itu ditempuh sebagai pertanggungjawaban politik, karena kasus gagal bayar Jiwasraya menyangkut dana masyarakat.
08/12/2019, 13:49 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengharapkan pansus untuk segera menyelesaikan tugasnya mencari orang yang tepat mengisi posisi wakil gubernur DKI Jakarta yang telah 'absen' selama satu tahun terakhir ini.
07/17/2019, 11:11 WIB
Panitia Khusus (Pansus) pemilihan Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta memastikan tidak ada "politik uang" dalam pemilihan wagub. Pernyataan ini sekaligus membantah tuduhan dari Wakil Ketua DPW PSI Jakarta, Rian Ernes mengenai terjadi praktik politik uang p
06/16/2019, 10:49 WIB
Panitia Khusus (Pansus) pemilihan Wakil Gubernur DKI Jakarta melalui Wakil Ketua Pansus Pemilihan Wagub DKI Bestari Barus mengatakan, pihaknya menargetkan bulan Juli mendatang pemilihan segera dilakukan. "Kita sudah bikin schedule kira-kira di pertengaha
05/18/2019, 12:02 WIB
Struktur Pansus untuk pemilihan Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta telah terbentuk. Mereka akan mengadakan rapat Panitia Khusus (Pansus) wakil Gubernur DKI yang direncanakan pekan depan.
04/25/2019, 14:34 WIB
Wacana pembentukan tim pencari fakta atau TPF terhadap dugaan kecurangan pemilu yang Terstruktur, Sistematis, dan Masif (TSM) kian menguat.